Surau.co – Bagaimana mengenal platform trading terbaik? Apalagi bagi kamu seorang trader pemula, pasti ingin tahu trading platform yang paling baik dan aman.
Memang benar, menjadi seorang trader yang handal menjadi keinginan semua orang, khusunya para kaum millenial yang punya cara pandang lebih simpel dan eksprimental. Karena asumsi yang muncul ketika melakukan trading adalah menjadi seorang miliarder di usia muda .
Karena sudah banyak contoh orang-orang yang sukses menjadi seorang miliader dari hasil bermain trading. Bahkan trading saat ini dijadikan sebagai pekerjaan yang sangat menguntungkan. Oleh karenanya kemudian banyak bermunculan aplikasi trading yang menawarkan berbagai macam keuntungan dan caranya sangat mudah.
Perlu diketahui, bahwa salah satu penyebab keberhasilan bermain trading yakni terletak pada pemilihan broker forex tersebut. Karena ketika broker kamu pilih tidak tepat, mau bagaimana pun cara yang kamu gunakan, maka hanya akan memperoleh kerugian saja dan nasib investasimu akan hangus. Untuk itu, selektif dalam memilih platform trading terbaik menjadi kunci keberhasilan.
Lalu bagimana cara memilih platform trading terbaik? Berikut kami ulas dalam sajian seputar trading platform:
1. OctaFX
OctaFx masuk dalam daftar platform trading terbaik kali ini. Sejak didirikan pada 2011 lalu, perusahaan trading platform ini telah menuai berbagi macam penghargaan. Mulai dari broker ECN / STP terbaik, broker paling transparan di Eropa tahun 2017, hingga broker terbaik di Asia, menurut portal tinjauan perbankan dan keuangan global tahun 2018.
Atas reputasi itulah, banyak orang yang menggunakan trading platform ini. Selain itu, perusahaan pialang perdagangan internasional ini juga menawarkan beberapa keunggulan, dianataranya:
Keunggulan Platform Trading OctaFx:
- Bonus deposito mencapai 50 persen
- Deposit murah, 5 USD atau kisaran Rp. 71.400 rupiah
- Deployment kecil: mulai dari 0 Pips
- Fasilitas: Copy Trading
- Regulasi: IFSA (St. Vincent and Grenadines)
- Platform Trading yang tersedia MT4 & MT5
- Cara deposit sudah terkoneksi dengan bank lokal dan berbagai metode lainnya.
Kekurangan:
- Biaya Tetap hanya 1:500
- Biaya tetap Crypto 1:2
- Fasilitas Trader masih bisa ditingkatkan
2. FBS
FBS rupanya masuk dalam daftar platform trading terbaik di musim ini. Karena broker satu ini menawarkan berbagai macam fitur menarik bagi para penggunanya. Selain itu, cara daftar di broker ini sangatlah mudah, dan deposit bisa dilakukan minimal 1 USD.
Lalu apa saja keuntungan yang akan kamu dapatkan dari broker yang satu ini, dianataranya dalah:
- Broker/pialang dengan brand ternam
- Pendafataran yang mudah
- Minimum deposit hanya 1 USD atau kisaran Rp. 14.000
- Barang yang diperdagangkan meliputi, forex, crypto,
- Metode deposito dan penarikan sudah terkoneksi dengan bank lokal.
- Biaya tetap mencapai 1:3000, cocok untuk trader modal kecil.
Adapun Kekurangan dari FBS diantaranya:
- Deposito dikenakan biaya.
- Statuta secara internasional, belum di Indonesia.
3. Oanda – Broker Forex dan CFD
Oanda juga masuk dalam daftar platform trading terbaik, khususnya di musim lalu. Pasalnya, Oanda sangat berpengalaman dalam memfasilitasi trader di dunia, yang sudah beroperasi selama 25 tahun, dan sudah pasti terjamin.
Broker yang berbasis di AS ini mampu berkompetisi di pasaran trading internasional. Karena sudah terdaftar atau berlisensi dari National Futures Association (NFA). Pialang satu ini sangat cocok bagi kamu para trader pemula, karena beberapa keunggulan yang ditawarkan dari broker ini diantaranya: Kenggulan dari Broker Oanda adalah:
- Tidak ada minimal deposit.
- Tidak ada biaya deposit dan penarikan.
- Deployment, margin, dan biaya trading kompetitif.
- Otimalisasi dukungan pelanggan
- Sudah support untuk MT4.
Adapun Kekurangannya:
- Hanya berfokus pada instrumen CFD dan Forex saja
4. AvaTrade. com
Daftar platform trading terbaik berikutnya dalah Avatrade dengan fokus perdagangan pada forex. Avatrade sebelumnya dikenal sebagai AvaFX yang tak lain merupakan pialang internasional terbaik dengan basis utamanya di Irlandia.
Trading Platform terbaik ini menyediakan berbagai macam sistem perdagangan, seperti halnya komoditas, valuta asing, ETF, indeks, hingga cryptocurrency dan lain-lain.
Semenjak berubah nama menjadi AvaTrade, broker ini sudah sangat dikenal dan memiliki merek ternama. Dan menyediakan berbagai macam keunggulan, dianataranya adalah:
Kelebihan:
- Sudah tersedia 20 bahasa.
- Tersedia MT4 dan MT5.
- Fasilitas salinan trading
- Fitur sinyal transaksi
- Tersedia fitur Auto trading, hedging, scalping, dan
- Bebas biaya transaksi hingga $0
Sementara kekurangan yang akan kamu temukan:
- Minimum deposit kisaran 1,4 juta, atau 100 USD
- Baiaya Tetap 1:400, dan masih bisa ditingkatkan.
5. Capital. com
Daftar platform trading terbaik yang trakhir adalah Capital.com yang merupakan salah satu dari sedikit perusahaan CFD multiaset yang menyediakan saham yang sepenuhnya diatur oleh European Security and Market Administration (ESMA), FCA dan CySEC.
Soal kredibilitas dan reputasi pialang ini tidak perlu diragukan lagi, karena dengan melakukan trading di Capital.com, kamu akan mendapatkan banyak pengalaman untuk menjadi trader valuta asing profesional.
Selain itu, kamu juga bisa berbagi pengalaman dengan beberapa trader lain yang bisa membantu kamu dalam meraih kesuksesan menjadi trader handal.
Kepuasan dan kenyamanan menjadi yang utama di trading platform ini, dengan bgitu beberapa kuntungan menggunakan trading platform ini dianatarnya adalah:
Kuntunganya:
- Jenis saet yang diperjual belikan, saham, forex, crypto, ETF, CFD untuk multiaset
- Sudah digunakan lebih dari 50 negara
- Minimal deposit 20 USD, atau kisaran Rp. 200,000
- Platform trading Artificial Intelligence
- Fasilitas belajar trading gratis
- Transaksi dilakukan real time
- Biaya transaksi dan penarikan relatif kecil
Kekurangan:
- Batas biaya tetap belum maksimal, hanya 1:200.
Setelah tahu daftar platform trading terbaik, kamu bisa mencobanya dan yang pasti selalu berhati-hati dalam memilih platform trading, agar kamu terhindar dari kerugian-kerugian yang tidak diinginkan. Semoga bermanfaat.