Money  

Pinjaman online OJK, atau pinjol merupakan sarana pinjaman uang yang bisa diakses secara daring oleh perusahaan penyedia jasa keuangan. Sistem yang digunakan pun bermacam-macam dan mudah. Karenaya, pinjol tidak membutuhkan jaminan atau agunan.