Sosok  

KH Abdul Manan Dipomenggolo merupakan sosok yang berjasa besar bagi Pondok Pesantren Tremas dan umat Islam Indonesia pada umumnya. Ia pendiri pertama Pondok Tremas Pacitan pada tahun 1830.